Pentingnya Langkah Awal

Pentingnya Langkah Awal - Langkah awal memang merupakan langkah yang paling penting dalam melakukan suatu pekerjaan atau aktivitas. Dalam hal apapun, memulai memang adalah hal yang berat, meskipun nantinya menjalani prosesnya juga adalah hal yang berat. Apalagi dalam hal kebaikan, memulai rajin beribadah, memulai rajin berpuasa, ataupun memulai rajin berdzikir, pasti akan sangat berat.

Karena begitu pentingnya langkah awal ini. Saya saja masih belum melangkah dalam proses memproduksi buku. Padahal niat sudah tertata sejak awal tahun 2013. tapi gara gara tidak melakukan langkah awal yang jelas, proyek itupun harus berakhir tanpa adanya hasil.

Pentingnya Langkah Awal

Tanpa melangkah kita hanya akan diam tanpa ada perkembangan


Oleh karena itu, jika kita bermimpi ingin membuat sesuatu, bermimpi ingin memiliki sesuatu atau bermimpi untuk hal yang lain. Mari segera melakukan langkah awal dengan pasti. Langkah awal yang pasti tentunya akan mendorong semangat kita ketika kita loyo di tengah tengah. Dan akhirnya bisa memberikan hasil yang pasti sesuai dengan semangat kita.

Sumber Inspirasi

Artikel Catatan si Boll Lainnya :

4 komentar:

  1. Terima kasih atas partisipasi sahabat dalam Giveaway 2 Hari
    Salam hangat dari surabaya

    ReplyDelete
  2. dan dimulai dengan nita tentunya..sukses selalu^^

    ReplyDelete
  3. itu yang suka kelupaan
    seringkali kita terlalu sibuk dengan mikirin masa depan tapi lupa untuk segera melangkah

    ReplyDelete
  4. karena langkah awal membuka langkah-langkah berikutnya. dan kalo udah bikin langkah awal, usahakan juga sampe garis finish :D

    ReplyDelete

Silahkan menuliskan komentar Anda tentang postingan di atas
Semoga tulisan di atas bermanfaat bagi Anda ^^

Note :
1. Komentar dengan Link Hidup akan di delete.
2. Komentar saya moderasi untuk menghindari komentar yang tidak pantas

Scroll to top